spot_img

Viral Video Wartawan Dibentak Polisi di Sidang Kode Etik Sambo

Viral video yang memperlihatkan wartawan saat hendak meliput sidang etik Irjen Ferdi Sambo, dibentak  salah satu anggota Brimob bersenjata, kamis 25 Agustus 2022.

Video wartawan yang dibentak anggota Brimob jelang Sidang Kode Etik Ferdy Sambo tersebut, tentu menjadi sorotan bagi masyarakat yang menontonnya.

Seperti terlihat pada unggahan akun Instagram @warungjurnalis yang meunggah video cuplikan suasana di depan ruang sidang yang ramai.

BACA JUGA  Oknum BPN Brebes Lecehkan Kode Etik Jurnalistik Pasal 3

Anggota polisi tersebut membentak wartawan agar bisa tertib. “Woi wartawan dengar, kalian kalau tidak mau tertib, saya tidak perduli diluar semua,” kata polisi.

Lalu anggota polisi lainnya menyuruh wartawan untuk keluar. Komentar beragam pun menghampiri instagram warung jurnalis.

“Wkwkw.. Galak doang.. Yg dibutuhkan kejujuran dan ketegasan dalam Hukum.. Bukan Galak doang,” tulis instagram firman.setiawan51.

video

BACA JUGA  Logistik Pemilu 2024 Dikawal Ketat oleh Polda Kalbar

“w dukung Brimobnya kalo gk tertib, wartawan keluar, beritanya gk bakal nyampe ke kita, kita juga butuh wartwan Buat ngeliput, kalo gk tertib pada keluar, kita gk bisa liat sidangnya,” tulis instagram afariyzar.

“Kadang sikap seperti ini perlu juga siy buat nertibin klo dh dibilangin baik?2; masih gk mempan… Siap-siap aja meme sadis netijen lalu lalang bertebaran dimana-mana,” tulis instagram nenenghadiatii.

BACA JUGA  Diduga Kandidat 2 Calon Kades Pakai Piagam Bukan Ijazah

“SOMBONGNYA ANDA INI.. Beginikah SIKAP KALIAN??? BUKANNYA MENUNJUKKAN SIKAP LEGOWO INSTITUSI KALIAN MEMANG BERMASALAH,,, MALAH SOK SOK AN… SERAGAM MU DIBELI PAKE UANG RAKYAT WOOEEE… BELAGU LOOO,” tulis instagram henrikrisnamurti.

“Bapaknya jangan marah2 ini akhir bulan, tkutnya ada yg ikutan marah wkwk biasanya yg ikutan marah lg gk ada duit/nunggu gajian lama wkwk,” tulis instagram halimin98. (dikutip dari https://indeksnews.com/)

BACA JUGA  Wisatawan Mulai Padati Bali, Kapolri Minta Prokes Diperketat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

spot_img